Penderita Diabetes: Kenapa Habis Makan Langsung Lemas?

Penderita Diabetes: Kenapa Habis Makan Langsung Lemas?

Untuk mendapatkan sumber energi agar dapat menjalankan aktivitas, makan sudah menjadi sebuah kebutuhan hidup. Namun pada sebagian orang, kenapa habis makan langsung lemas? Apakah ini normal atau ada yang salah dengan kondisi tubuh? Kondisi badan yang lemas setelah makan, apalagi setelah menghabiskan makanan dengan porsi besar, sebenarnya adalah hal yang normal. Fenomena tersebut bisa kita …

Lanjutkan Membaca →